Dinamo Kapal Meledak, Tiga ABK Menggelepar di Pelabuhan Benoa

oleh -1601 Dilihat
oleh

Balisore.com – Akibat pompa dinamo meledak, tiga anak buah kapal (ABK) Kapal Motor (KM) Bina Sejati di Pelabuhan Benoa, Kota Denpasar, Provinsi Bali, kritis. Ketiganya adalah Riki (23) Nandar (31), dan Haryono (57).

Peristiwa naas ini berawal ketika kapal bersandar di Dermaga Barat bagian selatan Pelabuhan Benoa. Dan, Selasa (25/7/2023) sekitar Pukul 10.00 dilakukan perbaikan. Montir perusaan pun sedang mencuci dan membersihkan mesin kapal.

Baca Juga  Endingnya Dibui! Promosi Kakek Zeus, Dua Selebgram Cantik Dibayar Rp 600 Ribu

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.