NUSA PENIDA – Ngaben, atau upacara umat Hindu Bali yang identik dengan pembakaran mayat di areal Kuburan. Tapi, untuk di wilayah Nusa Penida, Kabupaten Klungkung. Ada ngaben yang pengarakan bade (tempat jenazah) di pesisir pantai. Dan, ini cuma satu-satunya di Bali.