Balisore.com – Seleksi pemain Timnas U-17 di Bali pecah rekor.
Total peserta mengikuti seleksi sebanyak 947 pesepak bola.
Seleksi berlangsung di Bali United Training Center, Pantai Purnama, Gianyar, kemarin.
“Kami memberikan kesempatan kepada putra-putra Bali dan sekitarnya, Alhamdulillah rekor peserta ada di Bali, ada 947 pemain.